Setting codeigniter menggunakan database oracle

Sekilas tentang codeigniter :D
Codeigniter merupakan framework PHP dengan model MVC (Model, View, Controller) untuk membangun website dinamis.
Selanjutnya apa itu Oracle?
Oracle adalah relational database management system (RDBMS) untuk mengelola informasi secara terbuka, komprehensif dan terintegrasi.

Yang perlu dipersiapkan :
1. Download dulu codeigniternya disini .
2. Pastikan PC anda sudah terinstal Oracle.
3. Pastikan PC anda sudah terinstal Xampp atau sejenisnya.

Cara mengkoneksikan codeigniter dengan oracle
1. Konfigurasi agar xampp terhubung dengan oracle
Buka file php.ini hilangkan ; pada extension=php_oci8.dll








2. Pastikan oci8 sudah terenable






3. sekarang kita atur pada codeigniternya
Buka file database.php pada application/config/database.php






Selesai, Selamat mencoba :D